Blogs

Sword of Spirit's picture

MENGINJIL SAMBIL MENGGENGGAM PEDANG?

Nama buletin ini ialah Pedang Roh, bukan pedang besi. Pedang Roh tidak akan melukai daging melainkan hanya akan melukai roh, bahkan akan menusuk ke dalam sanubari serta akan memisahkan jiwa dan roh (Ibr 4:12). Pedang roh tidak untuk melawan daging, melainkan untuk melawan roh-roh jahat, konsep-konsep jahat, melawan tipu muslihat iblis (Ef.6:17).

Sementara iblis juga memiliki pedang, dan tercatat dalam sejarah ia selalu memakai pedang. Ia tercatat selalu memaksa orang percaya kepadanya, atau memaksa orang menerima jalannya dengan “pedang.”

Kejatuhan Manusia  ... selengkapnya »

lie_william's picture

Perkumpulan Iman Kristen Tri Tunggal

Mari kita bersama untuk bersekutu dengan Dia!

Smartinzc's picture

Malam Kudus, Bintang Gemerlapan Bercahya

Malam kudus, bintang g'merlapan bercah'ya
Malam itu Yesusku lahirlah
Manusia, binasa dalam dosa
Dan s'lamatlah, kar'na Kristus datang
Yang susah p'nat
Bersukacitalah, kar'na Raja Mulia lahirlah
Sembah sujud
Oh, dengar suara malak
Malam kudus, Kristus Yesus lahir
Malam kudus, kudus, malam kudus

nicorius's picture

Pengabdian Tanpa Pamrih

Pengabdian berasal dari kata dasar “abdi”. Kamus bhs ind mengartikan abdi= hamba/pelayan/budak tebusan/ orang bawahan.
Jadi, jika anda saat ini bersedia mengabdi pelayanan artinya anda adalah seorang abdi = pelayan/budak/hamba/ bawahan.
Pertanyaan saya : apakah sdr benar2 siap menempatkan diri anda sebagai abdi/bawahan/hamba/budak?
Resiko seorang bawahan adalah disuruh melayani tuannya, entah itu enak atau tidak enak seorang abdi harus "sendiko dalem"/ harus mau. Apakah anda siap?  ... selengkapnya »

berusaha melayani Tuhan

mengenal Tuhan lebih dekat merupakan keuntungan yang lebih dari semua.

Berdamai dengan semua orang adalah keharusan, atau Anda akan binasa

Shalom,

Seseorang berkata kepada saya : " Meminta maaf itu mudah, tetapi memberi maaf sulitnya setengah mati ".

Kalau kita kembali kepada pengajaran Yesus, maka hal mengampuni atau memberi maaf kepada siapapun yang telah menyakiti atau menganiaya kita adalah sebuah keharusan, atau kalau tidak, maka Bapa di Surga juga tidak akan mau memberikan ampunan terhadap semua dosa yang pernah kita lakukan (Matius 6:14-15).  ... selengkapnya »

Sword of Spirit's picture

Ranjau Kesombongan

By Alki F. Tombuku  ... selengkapnya »

Keindahan di balik rencana tuhan

memiliki keluarga yang harmonis, damai, dan tenang itu impian semua orang. Yahh,, itu memang pernah saya rasakan sebelumnya, Di saat beberapa tahun yang lalu..tp semua berubah dimana umur sudah bertambah dan ditambah lagi memang pemikiran orang yang cenderung berubah seiring berjalannya waktu.  ... selengkapnya »

Hati yang lembut untuk berbagi

Amos 6:1a, 4-7; Mazmur 146; I Timotius 6:6-19; Lukas 16:19-31

Teguran Amos sungguh menghentakan "ruang nyaman" hidup. Dalam setiap kesenangan dan kebahagiaan yang dirasakan, pada saat yang sama juga selalu akan ada pihak yang merasakan sebaliknya: pihak yang tersisih, kesusahan dan bergumul dengan kepedihan hidup. Dorongan untuk berbagi kehidupan yang berangkat dari hati yang lembut menjadi sapaan berita kenabiannya secara komunal khususnya untuk para pemimpin Israel pada zamannya.  ... selengkapnya »

Syndicate content