Title: Klub Buku Post by: setya on June 11, 2012, 10:09:09 PM Apakah Anda sudah pernah bergabung dengan klub Buku? Bagaimana pengalaman Anda?
Title: Re: Klub Buku Post by: tama on June 15, 2012, 03:14:08 AM Sudah pernah.... tapi online.
Menyenangkan sih, meskipun tidak tahu pasti/kenal langsung dengan teman-teman yang ikut diskusi di klub. ;D Title: Re: Klub Buku Post by: setya on June 18, 2012, 09:36:31 PM Begitu ya, Tama.. Anggotanya kebanyakan anak muda atau bapak ibu gitu? Dapet banyak pelajaran dan pengalaman dong??? ;D
Title: Re: Klub Buku Post by: trihanto on July 15, 2012, 10:13:59 PM untuk melihat buku-buku kristen pilihan dan promo menarik dari kami, silahkan klik di www.bukugloria.blogspot.com
Tuhan Yesus Memberkati... Salam, Widya Trihanto |