Saya cenderung menyukai buku-buku rohani Kristen dan buku-buku tentang character building. Komik sebenarnya juga suka, tapi untuk topik-topik tertentu saja.
Perkembangan mereka tidak semata-mata dipengaruhi oleh ortu yang bercerai, tapi lebih dipengaruhi oleh lingkungannya, khususnya dengan siapa ia berteman. Walaupun, jika luka yang timbul dari "broken home" itu tidak pernah disembuhkan, mungkin akan jadi masalah nantinya, terlebih ketika ia mulai membangun rumah tangga.
Lama membaca akan mempengaruhi berapa banyak buku yang kita baca, misal dalam sebulan. Punya kah target berapa banyak buku yang ingin dibaca dalam sebulan? Misal, saya sendiri ingin mendisiplin diri untuk minimal satu buku dalam sebulan (kira-kira untuk buku sekitar 200 halaman).