Saya menambahkan Pak..
Terdapat 3 Baptisan Air, yaitu:
1. Baptisan Proselit = yaitu baptisan yang dilakukan untuk menghisap bagi bangsa-bangsa lain yang ingin masuk dalam bangsa Yahudi. Maka, mereka harus dibaptiskan terlebih dahulu sehabis itu barulah mereka dinyatakan sah sebagai pengikut Yahudi.
2. Baptisan Yohanes Pembaptis = Yohanes Pembaptis sangat terkenal dengan baptisannya, ia membaptis banyak orang di Sungai Yordan. Tujuannya bukan untuk masuk dalam Kristen, tetapi untuk melakukan persekutuan dan menyatakan bahwa Kerajaan Allah sudah dekat.
3. Baptisan Yesus Kristus = Tuhan Yesus sendiri sesungguhnya memang tidak membaptis, tetapi murid-murid-Nya yang membaptis. Baptisan Yesus Kristsu berati kita ikut ambil bagian dalam penderitaan, kematian, kebangkitan dan kemuliaan Kristus.
Berikut penambahan saya mengenai Baptisan Air Pak..
Dan saya setuju dengan Bapak bahwa baptisan tidak menyelamatkan, baptisan adalah tanda bila kita sudah menerima Kristus. Yang dapat dan sanggup menyelamatkan manusia hanyalah Yesus Kristus.