DOKTRIN ALLAH

AKU BERKATA KEPADAMU (bag 2-ending)

Dalam artikel-artikel terdahulu sudah saya sampaikan mengenai 100 Ayat Bukti Yesus Allah sejati dan 16 Ayat Tersurat Allah Tritunggal dan banyak ayat tersirat lain tentang Allah Tritunggal/Trinitas (bisa anda baca di http://dedewijaya.blogspot.com dan http://dedewijaya.blogs.friendster.com, http://dedewijaya.multiply.com).
Namun menarik, ketika saya memikirkan kalimat ini “Aku berkata kepadamu”, di dalam hati saya timbul pertanyaan, siapakah Yesus?  ... selengkapnya »

16 AYAT TERSURAT ALLAH TRITUNGGAL

AYAT-AYAT TERSURAT ALLAH TRITUNGGAL

Banyak orang Kristen
dan nonkristen mempertanyakan kebenaran mengenai ajaran Allah
Tritunggal apakah benar dari Alkitab. Apakah Alkitab benar-benar
mengajarkan mengenai Allah Tritunggal? Berikut penulis buktikan melalui
ayat-ayat Alkitab begitu banyak ayat yang secara langsung dan tidak
langsung menjelaskan mengenai Kebenaran tentang Allah Tritunggal.
Kebenaran mengenai Allah Tritunggal/Trinitas melawan semua ajaran sesat
dan bidat-bidat seperti Kristen Tauhid atau Unitarian, Saksi Yehuwa,
Sabelianisme/UPCI/GPSdI, Arianisme, dan semua bidat lain yang tidak
mengimani Allah Tritunggal.Semoga menguatkan iman dan menjadi berkat.  ... selengkapnya »

Syndicate content