Hendy Bakrim's blog

KIAT HIDUP MEMBAW A KEMAJUAN INJIL

Pernah pengalaman kesetrum ?
Kesetrum dalam kehidupan itu seperti
tegangan batin, bisa terjadi saat kita berdosa (tegang karena takut
ketahuan) dan saat kita hidup dalam kebenaran (tegang pilih keinginan
roh dan daging). Kita bisa memilih hidup dalam tegangan 50volt (zona
aman) atau tegangan 1000 volt (zona pertentangan dan perjuangan)  ... selengkapnya »

RESENSI BUKU - Perjalanan Menuju Sukses, John Maxwell

Latar Belakang Penulisan
Masih banyaknya kesalapahaman orang
mengartikan arti sukses di dalam hidupnya, membuat John Maxwell menulis
buku ini. Dan juga kerinduan hatinya untuk memberikan potensi dirinya
membawa setiap pribadi menjalankan hidupnya dengan potensi penuh,
dengan demikian akan membawa mereka dalam perjalanan yang tepat menuju
sukses.

Pesan dan Inti Tulisan  ... selengkapnya »

7 KIAT MEMULAI USAHA SENDIRI

1. Kemauan untuk Sukses
2. Di awali dari apa yang Anda punya, bukan apa yang Anda tidak miliki
3. Melakukan pengamatan dan pembelajaran sekitar Anda
4. Beranilah untuk memulai
5. Lewati tahap pengujian (baik data maupun pendapat orang lain)
6. Pekalah untuk melihat peluang
7. Beridelah tidak seperti pada umumnya (biasa)

 more detail at www.entrepreneurleadercenter.blogspot.com

Entrepreneur & Leadership Center

12 Karaker Utama Usahawan

  • Adaptasi : Kemampuan mengendalikan situasi baru dan
    menemukan penyelesaian yang kreatif atas masalah-masalah
  • Bersaing : Keinginan untuk bersaing dan mengetes diri
    dengan orang lain

Entrepreneur & Leadership Center

Pemimpin adalah mereka yg berhasil membawa orang yang "tidak berguna" menjadi "berfungsi".

Di manakah letak martabat seorang pemimpin ? Itu terletak di setiap orang yg mengikutinya.

Mengerti potensi dan keterbatasan pengikutnya, mutlak dimiliki oleh pemimpin yang efektif.  ... selengkapnya »

Syndicate content