Bahan Renungan Alkitab

Kasih Meluluhkan Keangkuhan

Kasih Meluluhkan Keangkuhan

“Dari Paulus, seorang rasul, bukan karena manusia, juga bukan oleh seorang manusia, melainkan oleh Yesus Kristus dan Allah, Bapa, yang telah membangkitkan Dia dari antara orang mati, dan dari semua saudara yang ada bersama-sama dengan aku, kepada jemaat-jemaat di Galatia.” (Gal 1”1-2)  ... selengkapnya »

PEREMPUAN DAN POLITIK DALAM BISNIS

PEREMPUAN DAN POLITIK DALAM BISNIS

Panti pijat umumnya dekat dengan kehidupan laki-laki, dan untuk menyenangkan pengunjung yang umumnya laki-laki itu, pengusaha panti pijat pun mempekerjakan perempuan pemijat, asalkan tak ada bisnis maksiat di dalamnya itu sah-sah saja. Tapi, ketika panti pijat kemudian dituding sebagai tempat prostitusi, mengapa perempuan yang justru dipersalahkan, bukan laki-laki atau pengusaha yang rakus harta yang mempekerjakannya?  ... selengkapnya »

SUMPAH MELAWAN KEMISKINAN

"Sumpah Melawan Kemiskinan"

Oleh Binsar Antoni Hutabarat

Tanggal 28 Oktober 2007 kita merayakan 79 tahun Sumpah Pemuda, peristiwa penting yang amat menentukan dalam lahirnya Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Timbul pertanyaan, mampukah kita mengobarkan kembali semangat Sumpah Pemuda, yang menjadi kunci penting bagi lahirnya negara merdeka.
 ... selengkapnya »

Perlukah Undang-Undang Anti Pornografi dan Porno Aksi?

Perlukah UU Antipornografi dan Pornoaksi?

Oleh Binsar Hutabarat

PERDEBATAN seputar Rancangan Undang- Undang RUU Pornografi dan Pornoaksi yang sedang digodok di DPR saat ini menjadi isu "panas". Kalau tidak salah, isu ini mulai mencuat (lagi) ketika Rhoma Irama menuding goyangan "ngebor" Inul Daratista sebagai salah satu jenis pornoaksi.  ... selengkapnya »

Surat Bebas AIDS Syarat Menikah

Bebas HIV/AIDS Syarat Menikah

Oleh Binsar Hutabarat

Melejitnya pertambahan jumlah penderita HIV/AIDS di Indonesia telah mengkhawatirkan banyak pihak, terutama keluarga-keluarga yang memang sangat menjunjung tinggi nilai-nilai moral dan kesucian pernikahan.  ... selengkapnya »

Stop Tayangan Iklan Rokok

Stop Tayangan Iklan Rokok

Kemewahan iklan rokok yang mengundang daya pikat dengan penampilan kejantanan perokok menghadirkan suatu kontradiksi. Rokok yang tak ada manfaatnya itu dikemas menjadi sesuatu yang bermanfaat, salah satunya adalah pemberi kejantanan, dan kenikmatan hidup dengan beragam variasi.  ... selengkapnya »

orang percaya?

hiiii, nama saya lini. saya baru pertama kali berkunjung ke web ini. Iseng2 ah isi blog sekalian mau bagi-bagi apa yang sedang saya renungin.  ... selengkapnya »

BANGKITLAH BANGSAKU

Bangkitlah, menjadi teranglah, sebab terangmu datang, dan kemuliaan TUHAN terbit atasmu. Sebab sesungguhnya, kegelapan menutupi bumi, dan kekelaman menutupi bangsa-bangsa; tetapi terang TUHAN terbit atasmu, dan kemuliaan-Nya menjadi nyata atasmu.

Bertempat di Lapangan Sepakbola Kridosono, sebanyak kurang lebih 2000 orang Percaya berkumpul untuk menaikkan Doa Syafaat dalam acara GERAKAN DOA ORANG PERCAYA (GDOP) pada hari Senin, 12 Mei 2008 pukul 18.00-20.30 WIB. Acara outbound dengan tema BANGKITLAH BANGSAKU bagi Tranformasi Indonesia dan Bangsa-Bangsa, dapat terselenggara berkat kerjasama dari gereja-gereja sejogja dan Jaringan Doa Nasional (JDN) dengan melibatkan PMK-PMK dan Persekutuan-persekutuan Doa dan Joy Fellowship di Jogjakarta.  ... selengkapnya »

Sepadan (Where are you..)

SEPADAN

Kenapa saya menggunakan judul Sepadan..?

Karena itulah kata yang saat ini saya perlukan dalam mencari seorang Pendamping Hidup, seorang Istri, Ibu, Sahabat.

Beberapa tahun belakangan ini sudah saya jalani kehidupan pribadi saya dengan "calon" pasangan hidup saya yang sebelumnya menurutku adalah pasanganku yang akan menemani dan menjadi pendamping selamanya.  ... selengkapnya »

BathiQoY's picture

KAKA: Cahaya Kekudusan Dalam Dunia Glamor dan Hedonis


"I belong to Jesus" Do you..?

Kaka adalah cahaya terang dalam kegelapan malam yang pekat. Yakni dunia glamor dan gaya hidup Jetset dari para milyuner pengolah si kulit bundar. Kaka sangat suka membaca dan belajar Alkitab, serta menikmati musik Gospel sebagai favoritnya, disaat rekan-rekan setimnya asyik menikmati wanita dan klub malam. Seperti yang belum lama ini dilakukan oleh sang el phenomenon (mantan) plontos Ronaldo, yang mengadakan pesta sex. Ia malah asyik menyepi dan membaca Alkitab atau kadang belajar bahasa Inggris  ... selengkapnya »

Syndicate content